Sabtu, 12 Oktober 2019

Tips dan Trik Berhasil Menguasai Skill di Teknologi Informasi




html

html
Latar Belakang Kenapa Kursus Komputer


Ada ratusan Jutaan pemuda/pemudi di Indonesia kini paham teknologi informasi, mereka (18-30 tahun) telah mempelajari dengan baik secara formal di sekolahan mereka, di Kampus dan Universitas khusus untuk mempelajari teknologi informasi.
Merekalah yang nanti akan menguasai SDM khususnya bidang Technology Information ini. Pertanyaannya adalah, sudahkan mereka lihay dan mahir mengoprasikan komputer? Atau mereka sekedar belajar, baca dan ujian saja tanpa adanya kemampuan  (skill) tanpa dibarengi dengan praktek?
Atau ada puluhan ribu anak putus sekolah atau tidak melanjutkan pendidikan dasar lagi.
Kemana mereka???
Apakah mereka menjadi kelas bawah seperti para pekerja yang hanya bisa bekerja seadanya dengan pendapatan seadanya juga? Bagaimana mereka bisa membuat perbedaan?  Jawabannya adalah Kursus. 
info lebih lanjut klik di sini

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Sekolah masa depan di era digital—belajar

Sekolah masa depan di era digital—belajar Dunia tengah memasuki perubahan dimana digital atau industrialisasi keempat sudah tidak denga...